Pemantauan Deformasi Pulau Sumatra Berdasarkan Survey GNSS Stasiun Sumatran GPS Array (SUGAR), INA-CORS, DAN IGS (International GNSS Service) Tahun 2018-2022

Authors

  • Dira Muvianti Warman Institut Teknologi Padang
  • Dwi Marsiska Driptufany Institut Teknologi Padang
  • Dwi Arini Institut Teknologi Padang
  • Defwaldi Defwaldi Institut Teknologi Padang
  • Saiyidinal Fikri Institut Teknologi Padang
  • Susilo Susilo Institut Teknologi Padang

DOI:

https://doi.org/10.56248/marostek.v2i1.81

Keywords:

INA-CORS, SuGAr, GAMIT, GLOBK, GMT, perubahan posisi

Abstract

Secara geografis Pulau Sumatra terletak di 6°LU - 6°LS dan di antara 95°BT - 109°BT, bagian barat Pulau Sumatra terdapat subduksi lempeng Indo-Australia terhadap Lempeng Eurasia, dan juga Pulau Sumatra juga terdapat jalur api pasifik. Zona patahan dan aktivitas vulkanik ini sangat aktif mengeluarkan energinya setiap tahunnya. Pada penelitian ini menggunakan 9 stasiun CORS dan 44 stasiun SuGAr yang tersebar di sepanjang Pulau Sumatera. Dengan DOY 001, 002, 003. Penelitian ini menggambarkan analisis dari perubahan posisi Pulau Sumatra berdasarkan pengamatan stasiun SuGAr dan INA-CORS. Pengolahan data penelitian ini menggunakan software sentific GAMIT, GLOBK. Penelitian ini menghasilkan kecepatan horizontal dan pola pergerakan dari masing – masing Stasiun CORS dan SuGAR yang ada di Pulau Sumatra. Pergerakan yang terbesar terdapat pada stasiun BTET yang bergerak ke timur sebesar 39,27 mm/tahun, dan ke arah utara sebesar 38,59 mm/tahun. Stasiun dengan pergerakan terkecil terdapat pada stasiun CORS CTCN yang bergerak ke arah timur sebesar 16,7 mm/tahun, dan ke arah barat sebesar 0,73 mm/tahun.

References

Arini, D., Meilano, I., & Tanuwijaya, Z. A. J. (2019). Analisa Pola Pergerakan Sesar Sumatra Berdasarkan Pengamatan Data GPS 2016-2017 Guna Mengetahui Aktivitas Seismik. Jurnal Spasial, 6(3), 97–103.

Fattaah, B. Y. A., Sabri, L. M., & Awwaluddin, M. (2020). Survei Deformasi Sesar Kaligarang Dengan Metode Survei GNSS Tahun 2019. Jurnal Geodesi UNDIP, 9(2), 102-111.

Fauzi, M. A., & Heliani, L. S. (2020). Perbandingan Pergerakan Titik Pantau Deformasi Kepulauan Sangihe Menggunakan Metode Perhitungan Periodik dan Simultan Berdasarkan Data GNSS Tahun 2014, 2015, dan 2016. JGISE: Journal of Geospatial Information Science and Engineering, 3(1), 28-38.

Khairi, A., Awaluddin, M., & Sudarsono, B. (2020). Analisis deformasi seismik sesar matano menggunakan GNSS dan interferometrik SAR. Jurnal Geodesi Undip, 9(2), 32-42.

Nurdianasari, I., Awaluddin, M., & Amarrohman, F. J. (2017). Analisis Deformasi Postseismik Gempa Nias 2005 Menggunakan Data GPS. Jurnal Geodesi Undip, 6(02), 517–525.

Maiyudi, R., Meilano, I., & Sarsito, D. (2017). Akumulasi Regangan di Sumatera Berdasarkan Data Pengamatan GPS Tahun 2002-2008 dan Dampak Kerusakan Lingkungan Akibat Pelepasan Regangan. Rekayasa Hijau: Jurnal Teknologi Ramah Lingkungan, 1(2), 89-99.

Purwanto, D. R., & Awwaluddin, M. (2020). Pemantauan Deformasi Bendungan Jatibarang Menggunakan Survei Gnss Tahun 2017-2020. Jurnal Geodesi Undip, 10(1), 31-39.

Sinaga, S. S., Awaluddin, M., & Sabri, L. M. (2020). Analisis Deformasi Koseismik Gempa Nias 3 Juni 2019 Menggunakan Data Cors Big Dan Sugar. Jurnal Geodesi UNDIP, 9(4), 12-21.

Waluyo, S., Sudarsono, B., & Yuwono, B. (2016). Analisis Ketelitian Titik Kontrol Horizontal Pada Pengukuran Deformasi Jembatan Penggaron Menggunakan Perangkat Lunak Gamit 10.6. Jurnal Geodesi Undip, 5(2), 108–116.

Downloads

Published

2023-05-11

How to Cite

Warman, D. M. ., Driptufany, D. M., Arini, D., Defwaldi, D., Fikri, S., & Susilo, S. (2023). Pemantauan Deformasi Pulau Sumatra Berdasarkan Survey GNSS Stasiun Sumatran GPS Array (SUGAR), INA-CORS, DAN IGS (International GNSS Service) Tahun 2018-2022. Jurnal Teknik, Komputer, Agroteknologi Dan Sains, 2(1), Page: 28–34. https://doi.org/10.56248/marostek.v2i1.81